Saturday

Cara Buat Widget Facebook di Blog

cara buat widget facebook
Cara buat widget facebook di blog. Sekedar ingin tahu cara buat atau pasang widget facebook di blog (blogspot). Mungkin bisa juga untuk blog dari wordpress. Bila anda punya blog dan ingin menghubungkan dengan akun facebook maka anda bisa menerapkan cara sederhana berikut.  Cara buat widget facebook di blog cukup mudah. Di Kampung Online ini akan dijelaskan secara singkat. Baiklah langsung saja ke langkah-langkah pemasangan gadget. Cara memasang widget facebook di blog sebagai berikut:
1. Masuklah ke akun Facebook anda.
2. Ketikan "www.facebook.com/badges" pada browser anda tanpa tanda petik (").
3. Kemudian ada pilihan. Silakan pilih apa yang ingin anda tampilkan. (profil facebook, halaman facebook, atau foto facebook anda).
4. Copy kode yang disediakan.
5. Masuklah ke akun blog anda. Dalam hal ini akun blogspot anda.
6. Pilih Rancanga.
7. Klik "tambah widget"
8. Pilih "HTML"
9. Paste kode.
10. Kemudian klik "Simpan"
Kalau sudah anda lakukan, silakan coba lihat blog atau situs anda.
Demikian sedikit pengetahuan tentang cara buat widget facebook di blog. Semoga bermanfaat.


Baca Juga



2 komentar:

Alifia on April 24, 2011 said...

Artikel singkat namun padat. Mudah di fahami, "I Like it"

Salam
TambelanBlog

kampung online on April 24, 2011 said...

Terima kasih atas kunjungan dan komentarnya. saya masih belajar menulis.

Ingin Usaha Jual Pulsa Online dengan Mudah Daftar Gratis. Baca selengkapnya DISINI

 

Recent Post

Recent Comment

Powered by Blogger.

Kampung Online | Usaha Orang Desa Copyright © 2010 - 2012 CommunityEvo is Designed by www.bietemplates.com and Kampung Online